Jelajahi

Kategori
Best Viral Premium Blogger TemplatesPremium By Raushan Design With Shroff Templates

Iklan

 


TOKOH MASYARAKAT BIRRUEN AJAK MASYARAKAT TERUS JAGA PERDAMAIAN.

REDAKSI
Saturday, 29 July 2023
Last Updated 2023-07-30T07:13:53Z
Premium By Raushan Design With Shroff Templates

BIREUEN - Menjelang peringatan Hari Damai Aceh atau Memorandum of Unferstanding (MoU Helsinki) ke-18, Tokoh Masyarakat Kabupaten Bireuen mengajak seluruh elemen masyarakat untuk menjaga perdamaian Aceh.

Hal tersebut disampaikan, Dedi Santri atau yang dikenak dengan sapaan Raja pada, Jumat (28/7/2022).

Peringatan MoU Helsinki ke-18 pada tanggal 15 Agustus 2023 mendatang, harus di isi dengan kegiatan yang bermanfaat, seperti doa bersama dan memberikan santunan kepada keluarga dan anak yatim korban konflik Aceh.

"Mari kita ciptakan situasi yang kondusif menjelang peringatan MoU Helsinki ke-18 mendatang dengan mengadakan kegiatan sosial yang dapat mempererat tali silaturahmi masyarakat Aceh” katanya.

Dikatakan Dedi, MoU menjadi momentum untuk rakyat Aceh merenung kembali apa-apa saja yang telah diperbuat untuk rakyat Aceh dalam memakmurkan dan mendamaikan Aceh.

Lebih lanjut, Dedi juga meminta agar masyarakat terus menjaga perdamaian di bumi Aceh.
iklan
Komentar
komentar yang tampil sepenuhnya tanggung jawab komentator seperti yang diatur UU ITE
  • Stars Rally to Beat Predators in Winter Classic at Cotton Bowl