
Dok Istimewa
Aceh Timur || Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) tingkat SD berjalan dengan lancar .6 juni 2023 – Bertempat di SDN peudawa.
Ridlwan,Spd kabid dinas pendidikan bagian pembinaan sekolah dasar saat membuka acara mengatakan
Kegiatan FLS2N ini berlangsung dengan lancar dan sukses juga pembukaan Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) yang diikuti ratusan peserta ditingkat SD se Kabupaten Aceh Timur.. Festival Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N) Tingkat SD se Kabupaten Aceh Timur Tahun 2023 yang digelar dengan bertemakan 'Memuliakan Kearifan Lokal Menembus Dunia', dan merdeka berprestasi talata seni menginspirasi.
Kegiatan FLS2N ini di ikuti ratusan peserta FLS2N siap unjuk kemampuan pada berbagai cabang seni yang diperlombakan.
Ada lima cabang yang diperlombakan, yakni gambar bercerita 19 orang, menyanyi solo 16 orang, pantomim 4 regu 8 orang,kriya anyam 6 orang, dan seni tari 9 regu 27 orang.
Tambah Ridlwan mengatakan FLS2N yang mencakup seni merupakan bagian dari pembentukan karakter dan bakat siswa juga merdeka berprestasi talenta seni menginspirasi yang dimulai sejak dini. Bakat dan talenta dari siswa ini perlu diasah terus agar potensi yang dimilikinya berkembang.
(IW)


